Genjer, sayuran ini pernah menjadi lirik lagu “Genjer-Genjer” yang begitu populer di era 60 an. Bahkan sempat dilarang pada saat pemberontakan PKI di negeri ini.
Sayuran yang dipercaya dapat menjauhkan penyakit kanker kolon dan sembelit ini ternyata juga kaya akan serat yang baik untuk menjaga saluran sistem pencernaan.
Genjer awalnya hanya campuran dedak dan bekatul untuk makanan ternak. Saat Jepang berkuasa di Indonesia (1942-1945) dan membuat ekonomi porak-poranda, masyarakat terpaksa menjadikan genjer sebagai salah satu bahan makanan.
Pembahasan disini bukan tentang sayuran genjer melainkan tragedi tahun 60an yang pantas kita renungi, betapa kekuatan politik sangat berkuasa di tanah air.
Kisah ini berawal dari diciptakannya sebuah lagu kontroversial oleh seorang seniman asal banyuwangi yang bernama M. Arif. M. Arif masuk kedalam Lembaga Kebudayaan Rakyat (lekra), organisasi yang dekat dengan PKI. Zaman pun berganti dari kolonialisasi menjadi sebuah orde, lagu genjer-genjer pun mulai menyita animo masyarakat waktu itu. Berbagai kalangan masyarakat dengan latar belakang yang berbeda menyanyikan lagu yang sederhana ini.
Saking populernya, tercatat Bing Slamet dan Lilis Suryani penyanyi beken waktu itu juga gemar menyanyikannya dan sempat masuk piringan hitam.
Kedekatan lagu genjer-genjer dengan tokoh-tokoh Lekra dan komunis memang tak dapat dipungkiri. Bahkan dalam sebuah perjalanan menuju Denpasar, Bali pada tahun 1962, Njoto seorang seniman Lekra dan juga tokoh PKI sangat kesengsem dengan lagu genjer-genjer. Waktu itu Njoto singgah di Banyuwangi dan oleh seniman Lekra diberikan suguhan lagu genjer-genjer.
Ia memprediksi lagu genjer-genjer akan segera meluas dan menjadi lagu nasional. Ucapan Njoto segera menjadi kenyataan, tatkala lagu genjer-genjer menjadi lagu hits yang berulang kali ditayangkan oleh TVRI dan diputar di RRI.
Tetapi semuanya berubah ketika tahun 1965 tiba. Indonesia memasuki babak politik baru setelah tragedi 30 September 1965 meletus.
Jenderal-jenderal Angkatan Darat tewas terbunuh, dan PKI menjadi tertuduh utama. Orang-orang yang dianggap memiliki hubungan langsung atau tidak langsung dengan PKI ditangkap, dibantai, dan dijebloskan ke hotel prodeo.
Para aktivis Gerakan Wanita Indonesia (Gerwani), organisasi kewanitaan underbouw PKI, yang biasa menyanyikan “Genjer-genjer” dalam berbagai acara yang mereka gelar, mengalami nasib menyedihkan. Mereka disiksa, dipenjara, dan direnggut dari keluarga dalam rentang waktu lama.
Entah apa yang salah dengan genjer-genjer sebagai sebuah produk kebudayaan ?
Selepas PKI dan orang-orang PKI, berikut anak cucunya dihancurkan oleh Orde Baru, tak terkecuali pula lagu genjer-genjer yang sebenarnya adalah lagu yang menggambarkan potret masyarakat pada zaman pendudukan Jepang.
Tetapi seakan-akan orang orang sekarang menganggap bahwa lagu ini lagunya PKI, lagu sesat, lagu setan. Ironisnya, sayur genjer juga menghilang dari peredaran seiring menghilangnya PKI beserta lagu Genjer-genjernya. Tak pernah lagi terdengar di tengah masyarakat yang menggunakan genjer sebagai sayur mayur.
Semoga saja tulisan ini juga tidak ikut-ikutan hilang seperti genjer.
Banyak versi siapa pencipta lagu Genjer - genjer sebenarnya seperti yang ditulis di sini. Bagi anda yang belum mengetahui lirik lagu genjer, inilah liriknya :
Gendjer-gendjer neng ledokan pating keleler
Gendjer-gendjer neng ledokan pating keleler
Emake thole teka-teka mbubuti gendjer
Emake thole teka-teka mbubuti gendjer
Oleh satenong mungkur sedot sing tolah-tolih
Gendjer-gendjer saiki wis digawa mulih
Gendjer-gendjer esuk-esuk digawa nang pasar
Gendjer-gendjer esuk-esuk digawa nang pasar
didjejer-djejer diunting pada didasar
didjejer-djejer diunting pada didasar
emake djebeng tuku gendjer wadahi etas
gendjer-gendjer saiki arep diolah
Gendjer-gendjer mlebu kendil wedange umob
Gendjer-gendjer mlebu kendil wedange umob
setengah mateng dientas digawe iwak
setengah mateng dientas digawe iwak
sega sa piring sambel penjel ndok ngamben
gendjer-gendjer dipangan musuhe sega
Artinya :
Gendjer-gendjer ada di lahan berhamparan
Gendjer-gendjer ada di lahan berhamparan
Ibunya anak-anak datang mencabuti gendjer
ibunya anak-anak datang mencabuti gendjer
Dapat sebakul dipilih yang muda-muda
Gendjer-gendjer sekarang sudah dibawa pulang
Gendjer-gendjer pagi-pagi dibawa ke pasar
Gendjer-gendjer pagi-pagi dibawa ke pasar
Ditata berjajar diikat dijajakan
Ditata berjajar diikat dijajakan
Emaknya jebeng beli genjer dimasukkan dalam tas
Gendjer-gendjer sekarang akan dimasak
Gendjer-gendjer masuk belanga airnya masak
Gendjer-gendjer masuk belanga airnya masak
setengah matang ditiriskan dijadikan lauk
setengah matang ditiriskan dijadikan lauk
nasi sepiring sambal pecel duduk di ambin
Gendjer-gendjer dimakan musuhnya nasi
Atau ingin mendengarkan mp3nya ? silahkan download di SINI
gambar diambil dari sini
sumber : andieko.web.id, vhrmedia.net, blog.its.ac.id/abimanyu82neitsacid
pertamaxxxxxxxxxx....
ReplyDeletenumpang unduh... :)
Hati" saudaraku genjer itu artinya jendral orang PKI sering membuat perumpamaan" yang kita tidak sadari seperti di lagu bubuy bulan yang menghina islam pada saat itu ini linknya http://m.kompasiana.com/darwonogurukita/pki-dan-propaganda-melalui-budaya_5610e0312f7a610e0770bf15
Deletehati" saudaraku genjer artinya jendral orang PKI ini suka membuat perumpamaan" dan membulak balikan fakta sebelum pki dibantai coba kita liat ke belakang siapa yang membantai duluan (cari gara" ) wajar dibalas juga karena perbuatan mereka pada saat itu sangat tidak manusiawi kalau PKI benar berarti ulama tentara negara pada saat utu berarti salah dong coba fikir kembali saudaraku seperti di lagu bubuy bulan yang menghina umat islam waktu dulu baik masyumi dll ini linknya biar tidak salah paham http://m.kompasiana.com/darwonogurukita/pki-dan-propaganda-melalui-budaya_5610e0312f7a610e0770bf15
DeleteKalo di liat dari liriknya, betepa merananya rakyat Indonesia wktu itu. genjer di jadikan makanan utama.
ReplyDeletewah, baru tau nih. efeknya bagus bener bisa ngilangin kanker dsb...
ReplyDeletehati" saudaraku genjer artinya jendral orang PKI ini suka membuat perumpamaan" seperti di lagu bubuy bulan yang menghina umat islam waktu dulu baik masyumi dll ini linknya biar tidak salah paham http://m.kompasiana.com/darwonogurukita/pki-dan-propaganda-melalui-budaya_5610e0312f7a610e0770bf15
Deletesaya jadi ingat dengan teman saya dari Sinar Harapan yang meluncurkan buku berjudul Genjer2 baru2 ini. dalam buku ini saya mulai mengenal gerwani dan sejatinya sejarah yg selama ini diputar balikkan. kekejaman politik memang luar biasa hebatnya.
ReplyDeletehati" saudaraku genjer artinya jendral orang PKI ini suka membuat perumpamaan" dan membulak balikan fakta sebelum pki dibantai coba kita liat ke belakang siapa yang membantai duluan (cari gara" ) wajar dibalas juga karena perbuatan mereka pada saat itu sangat tidak manusiawi kalau PKI benar berarti ulama tentara negara pada saat utu berarti salah dong coba fikir kembali saudaraku seperti di lagu bubuy bulan yang menghina umat islam waktu dulu baik masyumi dll ini linknya biar tidak salah paham http://m.kompasiana.com/darwonogurukita/pki-dan-propaganda-melalui-budaya_5610e0312f7a610e0770bf15
Deletewah...makasih yah dah mampir ke blog ku...^^
ReplyDeletetuker link yuk..^^
Saya tau lagu ini, tapi cuma kalimat pertama aja, heheee.. itupun gak ngerti artinya... download dulu ah...
ReplyDeletehati" saudaraku genjer artinya jendral orang PKI ini suka membuat perumpamaan" dan membulak balikan fakta sebelum pki dibantai coba kita liat ke belakang siapa yang membantai duluan (cari gara" ) wajar dibalas juga karena perbuatan mereka pada saat itu sangat tidak manusiawi kalau PKI benar berarti ulama tentara negara pada saat utu berarti salah dong coba fikir kembali saudaraku seperti di lagu bubuy bulan yang menghina umat islam waktu dulu baik masyumi dll ini linknya biar tidak salah paham http://m.kompasiana.com/darwonogurukita/pki-dan-propaganda-melalui-budaya_5610e0312f7a610e0770bf15
Deletenyanyiin untuk wen donk, sapa ta bisa tergugah & tumbuh lagi semangat juangnya hehehe;)
ReplyDeletepengamat sejarah neh..he2. harusnya yang nyanyi panda
ReplyDeletehati" saudaraku genjer artinya jendral orang PKI ini suka membuat perumpamaan" dan membulak balikan fakta sebelum pki dibantai coba kita liat ke belakang siapa yang membantai duluan (cari gara" ) wajar dibalas juga karena perbuatan mereka pada saat itu sangat tidak manusiawi kalau PKI benar berarti ulama tentara negara pada saat utu berarti salah dong coba fikir kembali saudaraku seperti di lagu bubuy bulan yang menghina umat islam waktu dulu baik masyumi dll ini linknya biar tidak salah paham http://m.kompasiana.com/darwonogurukita/pki-dan-propaganda-melalui-budaya_5610e0312f7a610e0770bf15
Deletekiarain genjer2 genjreng kencleng kayak pengamen ntu mas :)
ReplyDeletehati" saudaraku genjer artinya jendral orang PKI ini suka membuat perumpamaan" dan membulak balikan fakta sebelum pki dibantai coba kita liat ke belakang siapa yang membantai duluan (cari gara" ) wajar dibalas juga karena perbuatan mereka pada saat itu sangat tidak manusiawi kalau PKI benar berarti ulama tentara negara pada saat utu berarti salah dong coba fikir kembali saudaraku seperti di lagu bubuy bulan yang menghina umat islam waktu dulu baik masyumi dll ini linknya biar tidak salah paham http://m.kompasiana.com/darwonogurukita/pki-dan-propaganda-melalui-budaya_5610e0312f7a610e0770bf15
Deleteyups... saya punya tiga koleksi genjer-genjer lho... mulai yang versi ndeso, versi Lilis, sama versi Bing Slamet... pas denger, ntah kenapa bulu kuduk berdiri...
ReplyDeletehiiii
saya belom pernah denger lagunya!
ReplyDeletecari tau ah!
kenapa ya emak saya suka banget sama sayur genjer..kalo saya mah ogah..dikasih coklat aja genjernya tetp ogah!
wekekekekek!
hehehe arti lirik lagu nya apaan tuh mbak
ReplyDelete*pusing keliling2 enggak ngerti
aku blum pernah denger sih lagunya sampe tuntas itu pun di youtube...
ReplyDeleteKeren Bung...Nice artikel..
ReplyDeletelagu genjer apa populer juga di luar jawa waktu itu?
ReplyDeletewah klo denger blom pernah euy ... :D
ReplyDeletetp keknya memang orde baru bener membabi buta memerangi PKI ..... pdhal memang sebegitunya kah PKI !?!
sejarah kan milik penguasa ... jd siapa seh yg tau sejarah sebenarny !?!?
wah saya ndak tau lagu ini kang..hehehe..mending donlot dulu n dengerin yah..hehehe..untuk infonya seh lengkap markomplit bgt kang..heee..nuwun sewu..
ReplyDeletehati" saudaraku genjer artinya jendral orang PKI ini suka membuat perumpamaan" dan membulak balikan fakta sebelum pki dibantai coba kita liat ke belakang siapa yang membantai duluan (cari gara" ) wajar dibalas juga karena perbuatan mereka pada saat itu sangat tidak manusiawi kalau PKI benar berarti ulama tentara negara pada saat utu berarti salah dong coba fikir kembali saudaraku seperti di lagu bubuy bulan yang menghina umat islam waktu dulu baik masyumi dll ini linknya biar tidak salah paham http://m.kompasiana.com/darwonogurukita/pki-dan-propaganda-melalui-budaya_5610e0312f7a610e0770bf15
Deleteaduh sayang gambarnya kurang detail soal lagi butuh nih :)
ReplyDeleteWah top infonya...bener kata mas...pikiran aku juga seperti itu ...ternyata hanya sederhana sekali artinya..ya..padahal itu hasil karya...anak negeri..musti di lestarikan...tapi kenapa ikut2an hilang ya...Padahal waktu kecil dulu aku suka rujak genjer pake sambel seblok (Sambel yang tinggal diguyur) tempatnya pake daun pisang...wah jadi ingut dulu ..waktu di kampung halaman...atau juga di Urab (Tumis sama kelapa) Mantap dech...
ReplyDeleteSaya download...!
ReplyDeletebeberapa minggu kemarin, beberapa orang anak muda menyanyikannya saat seorang pejabat daerah (no.1) sedang ceramah membosankan... beberapa orang melongo :0 ... pejabat tersebut gak bisa apa2... wong anak2 itu yang suka garap orang2 susah... sipejabat itu mah gak pernah susah, gak pernah kurang makan... saya cuma senyum2... sesekali senandung dalam hati :)
Artikel yang bagus mas..
ReplyDeleteKalau boleh tau umur mas berapa :D
TErima kasih..
salam kenal dan sukses selalu mas...
ReplyDeletesep infonya keren banguet.. namun tidak semuanya produk seniman lekra di habisi.. contohnya lagu sunda " Bubuy Bulan " - konon lagu itu sengaja di bikin untuk menjatuhkan " Partai Masyumi " dalam tanda kutif, partai islam berbasis ajaran islam ... namun bagi generasi orang sunda itu di hargainya sebagai produk seni... - kecuali orang tua yg pernah terlibat pd masa itu..
ReplyDeleteNumpang download...
ReplyDeleteMau tau kayak gimana lagu yg kontrovers wkt dulu itu... thanks :-)
wah.... tambah rame aja ni blog, mantab!!!!!!!
ReplyDeleteaku punya 3 versi genjer2 bos, mau ta ? :D
kontroversi lagu itu sampai sekarang kang, dulu aada temen saya yang iseng2 nyanyiin lagu Genjer, eh malah dibentak ma orang tua, mereka bilang itu lagu anti Tuhan! kok bisa ya?
ReplyDeletemantap bgt tulisan kang Panda.
keren sampe ada lagunya,,eheheheh
ReplyDeletebelum pernah denger nih,, dulu emank pernah sekilas denger tentang genjer2 ini
ReplyDeletediriku malah baru tau lagu genjer2 pas di jawa sini..di kalimantan rupanya gak terkenal..he..he..
ReplyDeletewah koq gue jd inget pilem pemberontakan pki yg pengejaran sisa2xnya yah. Kalo ga salah aktrisnya yg berperan jd PKI pake kebaya ketat dgn belahan rendah. Jadinya genjer2x huehehe. Sori OOT :)
ReplyDeleteaku baru denger nih tentang genjer. panda kyknya bnr2 ahli soal sejarah2 indonesia ya. hehehehe
ReplyDeletegenjer? koq baru pertama denger ya hehehehehe
ReplyDeletemau detik2 bulan puasa, cuman mo ngucapin
ReplyDeleteMINAL AIDIN WAL fAID'ZIN MOHON MAAF LAHIR DAN BATHIN buat pandalanememory(phuih panjang amat seeh)
sebelum berpuasa hi hari pertama, mari kita saling memaafkan, agar puasa kita lebih berkualitas dan bermakna...
mungkin selama ini punya salah kata, coment, reaksi apapun itu...maapin ya... maaphin loh
Itulah realitas politik indonesia, ketika ada sebuah perlawanan yang bisa menggoyahkan kepentingan dan kedudukannya...maka sebuah lagu "Genjer-Genjer" yang bermakna sosial-pun dibrantas sampai tuntas hanya dilihat dari sudut kepentingan yang sempit....
ReplyDeleteSungguh malang nian nasib genjer-genjer-Mu...
iya awalnya gue sempat mikir kalo ntu lagu juga lekat ma PKI, tapi abis baca artikel panda sebenarnya nggak ada unsur Pki yaw. tapi tetep aza kalo denger kesannya serem, :)
ReplyDeletekalo dari liriknya, kayanya emang nggak ada hubungan sama skali ya dgn PKI ?
ReplyDeleteGenjer itu segenis apa yach?
ReplyDeleteLirik lagunya serius...? Bukan bermaksud politis toooh....?
ReplyDeleteAkhirnya.. saya berhasil memberikan kunjungan balik.. hix hix.. maap yah lama.. btw setelah baca smp abis.. masi gak mudeng.. gendjernya masutnya dlm lagu jadi arti2 kiasan?? ibu2 mencabuti gendjer..? haduh.. *lemotz*
ReplyDeletemantap .......kang
ReplyDeletedikampung saya masih banyak genjer lho ...
lagunya juga boleh kok...genjer emang enak lho.. apalagi lagunya he...he...he good luck
genjer pahiiit. sepahit keberadaannya yg dituduh berhubungan erat dg komunis
ReplyDeletedulu setiap denger orang ngomong genjer saya langsung serem...ngebayangin orang2 pki yg sadis
hehe.. genjer?? apa an tuch..
ReplyDeleteKalo makan genjer diistilahkan dengan " mereka kembali ".
ReplyDeletekarena yang dimakan sama dengan yang keluar (bab)
Sebuah kebudayaan kadang bisa juga lenyap oleh rezim yang berkuasa salah satu contohnya adalah lagu tersebut hanya karena identik dengan PKI
ReplyDeleteAq cuma pernah denger dari film Gie. ikut donlot yo,...
ReplyDeletesalaaaam
dulu saya sering denger nenek cerita katanya anak muda di desa itu (berarti termasuk papah nih) suka cari genjer. trus beliau juga nyanyi lagu ini. baru tau klo begini ceritanya.
ReplyDeletekatanya genjer enak lho... cuma, atribut PKI kemudian yang memberangus segala sesuatu tentang budaya bangsa ini. picik atau berhati-hati? entah...
ReplyDeletedulu waktu aku punya hp canggih yang bisa ringtone mp3, aku pake lagu ini buat sms tone..trus katanya tar aku bisa ditangkap ama polisi karena dianggap antek PKI..trus aku takut...trus aku jual HP nya,.. bukan karena takut dijadiin barang bukti..tapi karena gak punya duit...hihihih
ReplyDeletewah, aru tau neh info genjer2 dari sini. PKI ya..
ReplyDeletehoho
Oh... ternyata gitu toh.... selama ini cuman tahu ada lagu Genjer2 ama sayur... Tapi ternyata maknanya dalam juga... Nice artikel...:)
ReplyDeletehello panda ... lam kenal ...
ReplyDeletegenjer enak juga disayurrr
he3x....
kynya lagu ini dilarang kan y sm pemerintah tapi klo skr dah ga dilarang lagi y
ReplyDeletedulu genjer, sekarang nasi aking... negeri kaya raya loh jinawi zamrud katulistiwa... kasian indonesia :(
ReplyDeletewaw,lagu genjer genjer bisa jadi duiiiit...
ReplyDeletebroth,saya mau jd top komentator boleh kan...
wah penelusuran sejarah yang bagus,,,,
ReplyDeletesebuah sastra jawa biasanya kaya akan makna..
ReplyDeletesecara (tidak) kebetulan lagu genjer-genjer bisa dimaknai dlm beberapa hal. Secara gampang genjer bisa dimaknai sebagai jendral korban kekejaman PKI, apalagi diperjelas dengan plesetan syair yg ditulis oleh Harian KAMI (Kesatuan Aksi Mahasiswa Indonesia) mempelesetkan genjer-genjer menjadi jenderal-jenderal. Dalam catatan pribadinya Hasan Singodimayan, seniman HSBI dan teman akrab M Arief menuliskan bahwa lagu “Genjer-genjer”
telah dipelesetkan:
Jendral Jendral Nyang ibukota pating keleler
Emake Gerwani, teko teko nyuliki jendral
Oleh sak truk, mungkir sedot sing toleh-toleh
Jendral Jendral saiki wes dicekeli
Jendral Jendral isuk-isuk pada disiksa
Dijejer ditaleni dan dipelosoro
Emake Germwani, teko kabeh milu ngersoyo
Jendral Jendral maju terus dipateni
..
maka sangat gampang menyebabkan lagu tersebut dilarang beredar.
Makna awal mungkin tidak seperti itu..tapi siapa yang tau? Wallahu a'lam bissawab..
untuk info :
ReplyDeletelirik lagu Genjer-Genjer sebenarnya menggambarkan kerukunan sepasang
suami istri yang sedang memetik daun genjer-genjer untuk dijadikan hidangan makan di
rumah. "Jika lagu ini (lantas) 'diplesetkan' berkaitan dengan peristiwa G30-S PKI, itu
salah orang itu sendiri. Tetapi yang jelas, lirik lagu tersebut hanya menggambarkan
kerukunan hidup sepasang suami isteri.
Tanaman genjer dalam bahasa Sunda, disebut "gendot", rasanya yang nikmat cocok untuk di jadikan lalapan / sayur, termasuk urab.
ReplyDeleteDi tanah Sunda genjer ini, di kenal dengan "gendot", gendot banyak tumbuh baik secara liar maupun di tanami secara khusus di sawah, empang, parit-parit, dan banyaklagi.
ReplyDeleteSayuran genjer rasanya begitu di nikmat bila di olah dengan tepat.
ReplyDeleteTepat di pedesaan, sawah / empang sayuran gender bisa di temukan. Rasanya yang nikmat banyak di sukai semua kalangan mulai dari yang kekurangan hingga orang berada sekalipun.
ReplyDeleteSetiap kali saya mengkonsumsi genjer, baik itu yang di jadikan lalapan, sayur, urab. Tapi maaf "bila di keluarkan bentuknya sering utuh / tidak hancur "
ReplyDeleteSejak masih kecil, tepatnya masih usia SD saya sering sekali mengkonsumsi genjer ini. Sekarang saya sudah lama tidak mengkonsumsi genjer lagi, jadi kangen dengan rasanya.
ReplyDeleteSayuran genjer sama seperti sayuran kangkung dan bayam, bagaimana tidak ? Saat mentah yang keliatannya banyak saat di masak justru hanya sedikit.
ReplyDeleteAneh deh, kenapa kalau makan genjer setelah di proses dalam perut dan dikeluarkan masih utuh ? hehe apa itu karena genjer susah dicerna oleh usus.
ReplyDeleteGenjer identik dengan pesawahan dan tumbuh sendiri, tapi kali ini genjer sering dibudidayakan misalnya di empang ataupun kebun namun dengan tehnik yang tepat.
ReplyDelete